Sabtu, 24 Maret 2012

Visi Misi SDN Sindangsari

Selamat Datang di Blog SD Negeri Sindangsari!

Dibawah ini kami uraikan tentang visi dan misi sekolah kami yaitu :


A. Visi
 " Terwujudnya pribadi yang cerdas, sehat, kreatif, unggul, dan berakhlak mulia"

B. Misi Sekolah
  Untuk merealisasikan misi di atas, misi SD Negeri Sindangsari   
  Kecamatan Campakamulya menetapkan misi sebagai berikut.
  1. Meningkatkan kualitas membaca,menulis, dan berhitung;
  2. Memberdayakan kompetensi melalui latihan dan KKG;
  3. Meningkatkan pembelajaran dengan menggunakan alat media teknologi;
  4. Meningkatkan prestasi sekolah;
  5. Meningkatkan kreatifitas siswa dalam berbagai kegiatan;
  6. Menanamkan perilaku yang sesuai dengan norma yang berlaku di lingkungan masyarakat.

C. Tujuan Sekolah
            Tujuan pendidikan di SD Negeri Sindangsari adalah sebagai berikut:
  • Dapat menagamalkan ajaran hasil proses pembelajaran dan kegiatan pembiasaan;
  • Meraih prestasi akademik dan non akademik minimal tingkat kecamatan;
  • Menguasai dasar – dasar ilmu pengetahuan dan teknologi sebagai bekal untuk  melanjutkan ke sekolah yang  
  • lebih tinggi;
  • Menjadi sekolah pelopor dan penggerak dilingkungan masyarakat sekitar
  • Menjadi sekolah yang diminati di masyarakat.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar